
Warga difabel dari Komunitas Roemah D melakukan aktifitas pada sarana dan prasarana di Halaman Pengadilan Agama Semarang , Kawasan Mangkang Semarang Jumat (17 Maret 2023). Menurut Wakil Ketua Pengadilan Agama Semarang, M TOYEP S.Ag MH. Fasilitas publik untuk warga difabel secara baik dan pelayanan publik yang ramah sebagai upaya Pengadilan Agama Semarang untuk membangun dan meraih wilayah birokrasi bersih melayani (WBBM). Fasilitas publik di wilayah Pengadilan Agama Semarang untuk warga difabel menjadi rekomendasi untuk unit pelayanan teknis (UPT) pada lingkungan Kementerian Perindustrian Republik Indonesia.