Sejumlah warga menonton gerhana bulan di Jalan Sumbing Semarang , Rabu (31 Januari 2018 ) , peristiwa fenomena alam ini terjadi lagi setiap 150 tahun. ( fotografer : BanGhoL )penampakan bulan merah secara penuh namun tertutup mendung tipisRibuan Jamaah mengikuti sholat gerhana di Masjid Agung Jawa Tengah, Rabu (31 Januari 2018) malam. Kementerian Agama sejak beberapa hari lalu sudah membuat edaran kepada tidak hanya seluruh Kakanwil Kantor Kementerian Agama di seluruh kabupaten/kota melainkan seluruh masyarakat luas bahwa akan terjadi gerhana bulan. ( Fotografer : BanGhoL )